Pengumuman

Masa Perbaikan (Revisi) Hasil Sidang & Syarat Kelulusan (Yudisium) Periode Ganjil 2020

Masa Perbaikan (Revisi) Hasil Sidang & Syarat Kelulusan (Yudisium) Periode Ganjil 2020

by BAA EBS -
Number of replies: 0

Assalamu'alaikum Wr Wb.

Kepada Mahasiswa ESQ Business School Tingkat Akhir ESQ BUsiness School,

Sehubungan dengan telah selesainya masa ujian sidang skripsi periode Ganjil TA. 2020/2021 dan masa perbaikan hasil sidang serta syarat yudisium/kelulusan, berikut kami sampaikan hal-hal sbb :

 Mahasiswa peserta sidang skripsi, melakukan perbaikan hasil sidang maksimal 10 hari kerja sejak sidang dilaksanakan, yaitu :

Pelaksanaan Sidang

Batas Akhir Perbaikan

Senin, 18 Januari 2021

Jum’at, 29 Januari 2021

Selasa, 19 Januari 2021

Sabtu, 30 Januari 2021

Rabu, 20 Januari 2021

Senin, 01 Februari 2021

Kamis, 21 Januari 2021

Selasa, 02 Februari 2021

Jum’at, 22 Januari 2021

Rabu, 03 Februari 2021

Senin, 25 Januari 2021

Jum’at, 05 Februari 2021

2.      Mengisi lembar pernyataan perbaikan hasil sidang lengkap dengan identitas dosen pembimbing dan penguji kemudian memonitor kelengkapan e-sign dosen penguji pada google classroom. 

3.      Lembar hasil sidang (lembar komentar  tim penguji) dapat dilihat pada google classroom.

4.      Mahasiswa peserta sidang skripsi, melakukan konseling perbaikan kepada dosen pembimbing dan dosen penguji, secara online maupun offline dengan penerapan protokol Kesehatan.

5.      Mahasiswa peserta sidang skripsi, WAJIB menyelesaikan test bacaan Al-Qur'an, hafalan asma’ul husna dan konfirmasi mengikuti kegiatan training ESQ 4 tingkat sebagai salah satu syarat kelulusan studi.

6.    Soft file skripsi  (VALID) prodi BM, setelah perbaikan hasil sidang diunggah ke G-Drive Link : https://drive.google.com/drive/folders/1wn1EYneCmAjHeHBp-0-_bYRkTVhR18HJ?usp=sharing dalam bentuk PDF dan ms. Word dengan nama file : Nama mahasiswa_NIM_skripsivalid

7.    Soft file skripsi  (VALID) prodi BIS, setelah perbaikan hasil sidang diunggah ke G-Drive Link : https://drive.google.com/drive/folders/1fMtne21WqKLtosdSpOOikouAxqI7EO6t?usp=sharing dalam bentuk PDF dan ms. Word dengan nama file : Nama mahasiswa_NIM_skripsivalid

8.     Batas waktu unggah SKRIPSI (VALID) setelah perbaikan hasil sidang yaitu tanggal 6 Februari 2021

9. Bagi mahasiswa peserta sidang, yang belum melengkapi persyaratan pada point 5 diatas, harap menghubungi Bpk. Ust. Abdul Haris Muchtar.

10.    Mahasiswa yang telah menyelesaikan persyaratan pada point 1-8, nama nya masuk kedalam daftar mahasiswa calon yudisium pada tanggal 09 Februari 2021.

Demikian informasi kami sampaikan, terima kasih atas perhatiannya.

Wassalamu'alaikum Wr.Wb.


Best Regards,

Admission Academic

ESQ Business School